Penelitian Dosen Tadris Kimia


No Tahun Akademik Judul Penelitian Nama Ketua Tim Nama dan Identitas Dosen Anggota Penelitian Nama dan Identitas Mahasiswa yang dilibatkan
1 2024 Pengembangan Four-Tier Diagnostic Test untuk Mengidentifikasi Profil Konsepsi Mahasiswa Sains pada Mata Kuliah Pengantar Integrasi Ilmu dalam Mendukung Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka Ardian Trio Wicaksono - Anisah Mukarramah
2 2024 Keterampilan Metakognisi Mahasiswa Tadris Kimia dalam Pemecahan Masalah KImia: Aplikasi Eye Tracking daam Pembelajaran Khairiatul Muna Helda Rahmawati, Muhammad Bahit Lutfiana Marisa, Saipul Rasid, Rosana, Nurul Istiqamah
3 2024 Pengembangan Bio-Entrepreneurship Book Berbasis Potensi Lokal dalam Mendukung Pelaksanaan MBKM Ita Nurul Himmah, Meyninda Destiara Muhammad Hazimi
4 2024 Pengaruh Variasi Aktivator ZnCl2 dan NaOH terhadap Efisiensi Adsorpsi Karbon Aktif dari Kayu Cempedak (Artocarpus Champeden) sebagai Adsorben dalam Limbah Sasirangan Alvian Ikhsanul Fatya - Lutfiana Marisa, Anisah Mukarramah
5 2023 Pengembangan Petunjuk Praktikum Instrumentasi Kimia Menggunakan Uji Karakterisasi Modern Sebagai Bahan Ajar Mahasiswa Tadris Kimia yang Berwawasan Global Abd. Basir Alvian Ikhsanul Fatya, Trining Puji Astutik Saipul Rasid
6 2023 Pengembangan Petunjuk Praktikum Biokimia Berbasis Kearifan Lokal Kalimantan Selatan Menggunakan Model Inkuiri Terbimbing Ardian Trio Wicaksono Hafiz Mubarak Ardiansyah
7 2023 Pengembangan Buku Ajar: Struktur Atom dan Kimia Unsur (Perspektif Islam) pada Pembelajaran Universitas Siska Oktapianti - Hairunisa
8 2023 Pengembangan Model dan Modul Pembelajaran Taluba untuk Meningkatkan Literasi Sains, Islam, dan Kearifan Lokal Serta Menanamkan Karakter Baiman-Bauntung-Batuah Bagi Calon Guru Sains Ita Lutfiyanti Fitriah Hafizatus Sa'adah
9 2022 Literasi dan Minat Civitas Akademika UIN Antasari Banjarmasin pada Pendampingan Proses Produk Halal (PPPH) sebagai Peluang Lapangan Pekerjaan Abd. Basir Ardian Trio Wicaksono, Trining Puji Astutik Ardiansyah
10 2022 Eksplorasi dan Inventarisasi Etnokimia Banjar sebagai Sumber Belajar Kimia SMA/MA Ratna Kartika Irawati Ardian Trio Wicaksono Salamiyah
11 2022 Pemetaan Efektivitas Eye Tracking Untuk Pengukuran Keterampilan Metakognisi Siswa Dalam Pembelajaran Kimia Khairiatul Muna Muhammad Bahit Mutya Sarah
12 2022 Pengembangan Buku Ajar: Ikatan Kimia (Perspektif Alquran) Siska Oktapianti - Hairunisa
13 2022 Pengembangan Pembelajaran Wasaka Berbantuan Teem (Triple Ethno-edo Module) terhadap Hasil Belajar, Kecerdasan Adversitas, dan Prokrastinasi Akademik Mahasiswa Ita Miftahul Aula Sa'adah, Lutfiyanti Fitriah Wafiq Azizah